ANALISIS PENGENAAN PAJAK PENGHASILAN PADA YOUTUBER YANG TERDATA DI SOSIALBLADE UNTUK MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA TAHUN 2020

Anyatun, Anyatun and Priyastiwi, Priyastiwi (2020) ANALISIS PENGENAAN PAJAK PENGHASILAN PADA YOUTUBER YANG TERDATA DI SOSIALBLADE UNTUK MENINGKATKAN PENERIMAAN PAJAK DI INDONESIA TAHUN 2020. Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.

[img] Text
file/d/19ircbHO5myGG94uF4Zz5RIfMd2tPKp1u/view_usp=drive_open

Download (71kB)
[img] Text
file/d/1QmhTw5IGwukoU_a737I82uvvyKmT6jos/view_usp=drive_open
Restricted to Registered users only

Download (71kB)
Official URL: http://www.stieww.ac.id/

Abstract

Teknologi sudah ada sejak zaman dahulu, yaitu zaman romawi kuno dan terus berkembang secara drastis sampai sekarang, hingga tercipta objek-objek, teknik yang dapat membantu manusia dalam mengerjakan sesuatu lebih cepat dan efisien. Kemajuan pesat teknologi tersebut membawa berbagai dampak perubahan di seluruh negara-negara di dunia termasuk Indonesia, yang kini semakin membawa teknologi ke era digital global internet. Media online (internet, intranet, dan jaringan lainnya) seakan sudah menjadi fenomana di abad ke 21 ini dan salah satu profesi yang muncul dari perkembangam teknologi tersebut adalah youtuber. Adsense merupakan kunci youtube dapat memperoleh uang setiap harinya untuk membayar youtuber. Penghasilan youtuber tersebut biasanya sudah melebihi besaran angka Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) yang sudah ditentukan oleh Direktorat Jendral (Dirjen) Pajak. Kurangnya kesadaran untuk membayar pajak para Youtuber, bisa dibilang menjadi salah satu faktor kebanyakan Youtuber tidak melaporkan penghasilannya. Yang berarti akan terdapat potensi penerimaan pajak yang lumayan besar dari hal tersebut. Kata Kunci : Youtuber, Pajak Penghasilan, Penerimaan Pajak

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: A. Akuntansi > Perpajakan dan Akuntansi Sektor Publik
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Library STIE Widya Wiwaha
Date Deposited: 09 Jun 2020 05:17
Last Modified: 09 Jun 2020 05:17
URI: http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/1188

Actions (login required)

View Item View Item