Purnomo, Era Faridma and Zulkifli, Zulkifli (2021) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SLACK ANGGARAN PADA ORGANISASI PERANGKAT DAERAH KABUPATEN BANTUL. Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.
Text
view_usp=sharing Download (74kB) |
|
Text
view_usp=sharing Restricted to Registered users only Download (74kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi slack anggaran pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Bantul. Variabel dependen adalah slack anggaran. Variabel independen adalah partisipasi anggaran, penekanan anggaran, dan komitmen organisasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai pada 23 OPD di Kabupaten Bantul. Sampel yang digunakan adalah 90 responden dengan teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan data dikumpulkan menggunakan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis linier berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial partisipasi anggaran tidak berpengaruh negatif terhadap slack anggaran, dan sebaliknya penekanan anggaran dan komitmen organisasi berpengaruh positif terhadap slack anggaran. Partisipasi anggaran, penekanan anggaran, dan komitmen organisasi secara bersama-sama (simultan) mempengaruhi slack anggaran. Kata Kunci : Partisipasi Anggaran, Penekanan Anggaran, Komitemn Organisasi dan Slack Anggaran
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | A. Akuntansi > Perpajakan dan Akuntansi Sektor Publik |
Divisions: | S1 Akuntansi |
Depositing User: | Library STIE Widya Wiwaha |
Date Deposited: | 07 Jul 2021 06:23 |
Last Modified: | 07 Jul 2021 06:23 |
URI: | http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/1593 |
Actions (login required)
View Item |