PENGARUH RETURN ON EQUITY (ROE), NET PROFIT MARGIN (NPM), EARNING PER SHARE (EPS), DAN PRICE EARNING RATIO (PER) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DALAM INDEKS KOMPAS100 DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2015-2019

Yulianti, Yulianti and Sulastiningsih, Sulastiningsih (2021) PENGARUH RETURN ON EQUITY (ROE), NET PROFIT MARGIN (NPM), EARNING PER SHARE (EPS), DAN PRICE EARNING RATIO (PER) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DALAM INDEKS KOMPAS100 DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2015-2019. Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.

[img] Text
view_usp=sharing

Download (76kB)
[img] Text
view_usp=sharing
Restricted to Registered users only

Download (68kB)
Official URL: http://www.stieww.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Return On Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM), Earning Per Share (EPS), Dan Price Earning Ratio (PER) perusahaan secara parsial maupun secara simultan terhadan Harga Saham. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder yang didapatkan dari Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui situs www.idx.c.id. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Indeks Kompas100 yang terdaftar di BEI periode 2015-2019, sedangkan sampel penelitian berjumlah 38 perusahaan. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan, didapat kesimpulan bahwa secara parsial Return On Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM), Earning Per Share (EPS), Dan Price Earning Ratio (PER) perusahaan berpengaruh terhadap Harga Saham. Secara simultan (bersama-sama) menunjukkan hasil Return On Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM), Earning Per Share (EPS), Dan Price Earning Ratio (PER) perusahaan berpengaruh terhadap Harga Saham pada perusahaan Indeks Kompas100 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2015-2019. Kata Kunci: Return On Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM), Earning Per Share (EPS), Dan Price Earning Ratio (PER)

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: A. Akuntansi > Akuntansi Keuangan
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Library STIE Widya Wiwaha
Date Deposited: 21 Jul 2021 06:19
Last Modified: 21 Jul 2021 06:19
URI: http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/1647

Actions (login required)

View Item View Item