Megawati, Ayu Dewi and Mathori, Muhammad (2021) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA SEBAGAI FAKTOR ANTESEDEN DAN KONSEKUEN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi Kasus Pada Restoran Cepat Saji (fastfood) Di Yogyakarta). Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.
Text
view_usp=sharing Download (74kB) |
|
Text
view_usp=sharing Restricted to Registered users only Download (66kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga sebagai faktor anteseden dan konsekuen terhadap Kepuasan Konsumen. Variabel independen dalam penelitian ini adalah Kualitas Pelayanan (X1) dan Harga (X2). Sedangkan variabel dependen adalah Kepuasan Konsumen (Y1) dan Loyalitas Konsumen (Y2). Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode Structural Equation Modeling dengan Partial Least Square (SEMPLS) 3.0. Hasil penelitian menunjukkan Kualitas Pelayanan (X1) memiliki pengaruh positif namun tidak berpengaruh langsung terhadap Kepuasan Konsumen (Y1), Harga (X2) berpengaruh langsung terhadap Kepuasan Konsumen (Y1) dan Kepuasan Konsumen (Y1) berpengaruh langsung terhadap Loyalitas Konsumen (Y2). Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Harga, Kepuasan Konsumen, Loyalitas Konsumen dan SEMPLS.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | B. Manajemen > Manajemen Pemasaran > Kualitas Layanan |
Divisions: | S1 Manajemen |
Depositing User: | Library STIE Widya Wiwaha |
Date Deposited: | 05 Jul 2021 07:04 |
Last Modified: | 05 Jul 2021 07:04 |
URI: | http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/1569 |
Actions (login required)
View Item |