PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, IMPLEMENTASI AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL, SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DI KABUPATEN BANTUL

Ishartanta, Ishartanta and Tjahjono, Achmad (2019) PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA, IMPLEMENTASI AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL, SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DI KABUPATEN BANTUL. Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.

[img]
Preview
Text
154215558 -Ishartanta 1-4.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
154215558 -Ishartanta 3-5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (466kB)
Official URL: http://stieww.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui “Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Implementasi Akuntansi Berbasis Akrual, Sistem Pengendalian Intern Terhadap kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Di Kabupaten Bantul”. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif. Metode statistik yang diigunakan untuk menguji hipotesis adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial kompetensi sumber daya manusia tidak berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan, implementasi akuntansi berbasis akrual berpengaruh positif terhadap kualiatas laporan keuangan, dan sistem pengendalian intern berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan. Sedangkan secara simultan, kompetensi sumber daya manusia, implementasi akuntansi berbasis akrual, dan sistem pengendalian intern berpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan Pemerintah di Kabupaten Bantul. Kata Kunci : Kompetensi Sumber Daya Manusia, Implementasi Akuntansi Berbasis Akrual, Sistem Pengendalian Intern, Kualitas Laporan Keuangan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: A. Akuntansi > Sistem Informasi Akuntansi dan Pengauditan
A. Akuntansi > Sistem Informasi Akuntansi dan Pengauditan > Sistem Informasi Akuntansi
Divisions: S1 Akuntansi
Depositing User: Library STIE Widya Wiwaha
Date Deposited: 16 May 2019 05:27
Last Modified: 16 May 2019 05:27
URI: http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/720

Actions (login required)

View Item View Item