PENGARUH HARGA, LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI “RUMAH DALEMAN JANNAH”

Azis, Azis and Asteria, Beta (2020) PENGARUH HARGA, LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI “RUMAH DALEMAN JANNAH”. Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.

[img] Text
view_usp=sharing

Download (72kB)
[img] Text
view_usp=sharing
Restricted to Registered users only

Download (72kB)
Official URL: http://stieww.ac.id

Abstract

Dengan adanya globalisasi tentu membuat dunia usaha semakin ketat persainganya, serta merubah gaya berpakaian seseorang. Diperlukan strategi pemasaran yang tepat guna menarik konsumen untuk melakukan pembelian di Rumah Daleman Jannah dan untuk mencapai tujuan perusahaan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh harga, lokasi, dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian di Rumah Daleman Jannah. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel yaitu accidental sampling. Sampel dalam penelitian ini sejumlah 100 responden. Alat analisis dalam penelitian ini menggunakan regresi berganda. Berdasarkan hasil secara simultan harga, lokasi, dan kualitas pelayanan berpengaruh signifikan dan positif terhadap keputusan pembelian, sedangkan secara parsial harga dan kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sedangkan lokasi berpengaruh negatif dan tidak seignifikan terhadap keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: B. Manajemen > Manajemen Pemasaran
B. Manajemen > Manajemen Pemasaran > Keputusan Pembelian
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Library STIE Widya Wiwaha
Date Deposited: 01 Oct 2020 03:33
Last Modified: 01 Oct 2020 03:33
URI: http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/1255

Actions (login required)

View Item View Item