PENGARUH RELIABILITY, RESPONSIVIENESS, ASSURANCE, EMPATHY, TANGIBLES TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA BAGASI MASKAPAI LION AIR DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL ADJISUCIPTO YOGYAKARTA

Amanah, Fathur Khasanahti and Suhartono, Suhartono (2019) PENGARUH RELIABILITY, RESPONSIVIENESS, ASSURANCE, EMPATHY, TANGIBLES TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA BAGASI MASKAPAI LION AIR DI BANDAR UDARA INTERNASIONAL ADJISUCIPTO YOGYAKARTA. Skripsi thesis, STIE Widya Wiwaha.

[img]
Preview
Text
176116490 Fathur Khasanahti Amanah 1-3.pdf

Download (496kB) | Preview
[img] Text
176116490 Fathur Khasanahti Amanah 4-5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (516kB)
Official URL: http://stieww.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui(1) pengaruh reliability, responsivieness, assurance, empathy, tangibles terhadap kepuasan konsumen pada bagasi maskapai lion air di Bandar Udara Internasional Adjisucipto Yogyakarta, (2) pengaruh reliability, responsivieness, assurance, empathy, tangibles terhadap loyalitas pelanggan pada bagasi maskapai lion air di Bandar Udara Internasional Adjisucipto Yogyakarta, (3) pengaruh kepuasan konsumen terhadap loyalitas pelanggan pada bagasi maskapai lion air di Bandar Udara Internasional Adjisucipto Yogyakarta, (4) pengaruh reliability, responsivieness, assurance, empathy, tangibles terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan konsumen sebagai variabel intervening pada bagasi maskapai lion air di Bandar Udara Internasional Adjisucipto Yogyakarta. Pengambilan sampling dilakukan dengan menggunakan random sampling. Data penelitian ini diperoleh dengan membagikan kuesioner tentang reliability, responsivieness, assurance, empathy, tangibles, kepuasan konsumen dan loyalitas pelanggan kepada 180 responden. Tekning analisis yang digunakan untuk penelitian ini yaitu analisis regresi variabel intervening dengan path analysis menggunakan IBM SPSS Statistics 17.0. Hasil ini menunjukan bahwa (1) reliability perpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (2) responsivieness perpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (3) assurance perpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (4) empathy perpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (5) tangibles perpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen (6) kepuasan konsumen perpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan (7) reliability perpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan (8) responsivieness perpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan (9) assurance perpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan (10) empathy perpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan (11) ) tangibles perpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan (12) reliability menunjukan bahwa secara tidak langsung melalui kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan (13) responsivieness menunjukan bahwa secara tidak langsung melalui kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan (14) assurance menunjukan bahwa secara tidak langsung melalui kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan (15) empathy menunjukan bahwa secara tidak langsung melalui kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan (16) tangibles menunjukan bahwa secara tidak langsung melalui kepuasan konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Kata kunci: Reliability, Responsivieness, Assurance, Empathy, Tangibles Kepuasan Konsumen dan Loyalitas Pelanggan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: B. Manajemen > Manajemen Pemasaran
B. Manajemen > Manajemen Pemasaran > Kualitas Layanan
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Library STIE Widya Wiwaha
Date Deposited: 03 Oct 2019 02:27
Last Modified: 03 Oct 2019 02:27
URI: http://eprint.stieww.ac.id/id/eprint/929

Actions (login required)

View Item View Item